Mau belajar tentang lembar kerja atau spreadsheet? Menghitung, mengolah dan memproses data dari kolom dan baris agar lebih cepat dalam pengerjaanya? Berikut tips rumus Excel lengkap disajikan dengan contohnya

Tuesday, July 28, 2015

Fungsi LARGE Pada Microsoft Excel

LARGE sebagai fungsi statistik dipakai untuk menarik kembali nilai k-th yang paling besar dalam rangkaian data. Bagaimana cara menggunakan fungsi statistik dengan memakai rumus LARGE bisa dilihat seperti pada gambar LARGE excel berikut
Gambar Fungsi LARGE Pada rumus Microsoft Excel

Cara menggunakan rumus LARGE dengan fungsi statistik pada lembar kerja Microsoft Excel

Fungsi statistik pada pengolah lembar kerja Microsoft Excel ini sering sekali dipakai dalam menyelesaikan perhitungan atau pengolahan data. Rumus Excel LARGE ini sendiri dapat dengan mudah dipraktekkan dengan melihat tutorial excel dalam bentuk video berikut


Itulah tata cara memanfaatkan rumus LARGE yang berfungsi sebagai pengolah lembar data fungsi statistik dalam Microsoft Excel. Semoga sedikit membantu dalam memahami LARGE statistik.

No comments:

Post a Comment